Home » » Cara Membuat Botol Kaca Bekas Untuk Menjadi Pigura Unik

Cara Membuat Botol Kaca Bekas Untuk Menjadi Pigura Unik

Unknown | 02:01 | 0 comments
Kalau Anda punya botol atau toples bekas di rumah, jangan langsung dibuang. Anda bisa membuat pigura unik dan kreatif dari barang-barang yang sudah tidak Anda pakai itu. Berikut ini cara untuk membuatnya.

Siapkan dulu bahan-bahan yang diperlukan.
 

Barang-Barang yang Diperlukan:
Toples bekas yang sudah dibersihkan
Foto
Penggaris
Gunting atau cutter
Pensil
1. Ukur tinggi toples.
2. Masukkan foto yang sudah Anda siapkan, sesuai dengan ukuran toples.
 
3. Balik toples tersebut. 

 
 
4. Foto Anda akan terlihat lebih unik dan menarik di dalam toples atau botol bekas ini.

Selamat mencoba!

Mungkin hal seperti diatas bisa dikatakan biasah-biasah saja, namun jika anda mau membuatnya pastinya itu hal yang luarbiasah yang mungkin belum pernah orang lain buat. terimakasih sudah berkunjung di blog saya ini, tunggu artikel cara membuat kerajinan tangan dari barang bekas lainya yang juga tak kalah unik dan menarik.

Share this article :

0 comments:

Post a Comment

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Artwork And Computers - All Rights Reserved
Template Modify by Creating Website
Proudly powered by Blogger